Panel surya rumah SOLPOWER adalah produk dengan standard Internasional IEC625482016, baik dari segi desain maupun instalasinya. Selain itu, SOLPOWER pun memiliki Izin Usaha Jasa Penunjang Tenaga Listrik (IUJPTL) dan tenaga professional kami sudah memiliki sertifikat Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) dari Kementerian ESDM. Dengan sertifikasi Internasional dan Kementerian ESDM ini, produk-produk panel surya kami menjadi salah satu pioneer dan paling dikenal oleh masyarakat Indonesia.
Sesuai dengan program Pemerintah yang ingin menekankan konsep Go Green, kontribusi SOLPOWER telah membantu banyak Proyek Pemerintah, Swasta baik dalam pengadaan panel tenaga surya untuk residential, komersial maupun industrial. Didukung oleh staff professional yang memiliki standar kompetensi energi terbarukan dan konservasi energi, SOLPOWER siap membantu setiap pelanggan korporat maupun perorangan dalam mewujudkan energi yang lebih bersih, lebih efisien dalam sisi harga dengan produk produk berkualitas.
Panel surya rumah sekarang sudah menjadi kebutuhan sehari-hari baik di proyek skala besar maupun untuk kepentingan residensial. Keuntungan dari segi biaya juga merupakan daya sendiri bagi konsumen di Indonesia dan seluruh dunia. Perkembangan teknologi modern juga sangat membantu dalam penerapan teknologi panel surya untuk kehidupan sehari-hari. Semakin canggihnya perkembangan teknologi melahirkan produk-produk yang semakin dapat diandalkan baik dari sisi tahan lama dan efesiensi nya.
SOLPOWER telah berpengalaman menangani proyek-proyek panel surya untuk proyek skala besar, menengah maupun residensial. Beberapa contoh proyek yang telah kami kerjakan di IKN dapat dilihat disini (link ke halaman proyek), proyek vital nasional seperti Pelabuhan Merak, dan banyak proyek perkantoran maupun residensial di area Jabodetabek, dan beberapa kota lainnya di Indonesia.
Dengan menggunakan panel surya, biaya listrik untuk kebutuhan proyek, pabrik, kantor dan perubahan dapat dipangkas sampai dengan 30%. Tentunya ini akan sangat berdampak bagi efisiensi biaya yang signifikan. Selain itu, induk perusahaan SOLPOWER, yaitu GOPOWER juga tersertifikasi dalam pengadaan Smart EV Charger, suatu kebutuhan yang sudah menjadi kebutuhan kita sehari-hari sekarang ini.